Annisa A

03 April 2020 08:16

Iklan

Iklan

Annisa A

03 April 2020 08:16

Pertanyaan

apakah yang di maksud dengan pantun.


7

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Fatimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

23 Januari 2022 16:32

Jawaban terverifikasi

Hai, Annisa A. Kakak bantu jawab ya. Pantun adalah salah satu bentuk dari puisi lama Indonesia yang tiap bait biasanya terdiri dari empat baris dan bersajak a-b-a-b. Pembahasan lengkapnya berikut ini. Puisi lama adalah puisi yang sudah ada sejak zaman dahulu dan biasanya digunakan dalam upacara-upacara adat. Salah satu jenis puisi lama adalah pantun. Pantun merupakan salah satu bentuk dari puisi lama Indonesia yang tiap bait biasanya terdiri dari empat baris dan bersajak a-b-a-b. Adapun ciri-ciri pantun sebagai berikut. 1. Setiap bait terdiri atas empat baris 2. Jumlah suku kata dalam setiap baris antara 8-12 suku kata 3. Baris pertama dan kedua disebut dengan sampiran 4. Baris ketiga dan keempat disebut dengan isi 5. Rima (persamaan bunyi atau persajakannya) adalah a-b-a-b Dengan demikian, yang dimaksud dengan pantun adalah salah satu bentuk dari puisi lama Indonesia yang tiap bait biasanya terdiri dari empat baris dan bersajak a-b-a-b. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Syukur A

03 April 2020 20:48

pantun adalah puisi melayu yang mengakar dan membudaya dalam masyarakat


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

APA yang dimaksud Dengan buku fiksi

1

0.0

Lihat jawaban (1)