Shabrii S

03 April 2020 03:56

Iklan

Iklan

Shabrii S

03 April 2020 03:56

Pertanyaan

apakah kita akan jatuh sakit jika kita kelebihan imun.. tolong jelaskan


8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

27 Januari 2022 04:40

Jawaban terverifikasi

Hai Shabrii, kakak bantu jawab ya :) Kelebihan imun dapat menyebabkan penyakit auto imun. Mekanisme pertahanan tubuh merupakan kemampuan tubuh untuk melawan bibit penyakit. Mekanisme pertahanan tubuh dibedakan menjadi dua yaitu non spesifik dan spesifik. Kedua mekanisme ini akan bekerja sama untuk melindungi tubuh dari berbagai penyakit. Mekanisme pertahanan tubuh non-spesifik merupakan pertahanan dimana tubuh tidak harus mengenal bibit penyakit terlebih dahulu dan tidak harus memilih satu bibit penyakit tertentu untuk dihancurkan. Misalnya asam lambung dapa membunuh berbagai macam bakteri patogen sekaligus. Sedangkan mekanisme pertahanan tubuh spesifik merupakan pertahanan tubuh untuk bibit penyakit tertentu saja. Jadi, tubuh harus mengenali bibit penyakit terlebih dahulu sehingga dapat membentuk antibodi khusus untuk penyakit tersebut. Contohnya antibodi untuk bakteri tifus hanya efektif membunuh bakteri tifus saja dan tidak mempunyai pengaruh pada bakteri TBC. Sistem imun merupakan salah satu sistem yang sangat penting untuk menjaga pertahanan tubuh. Namun, jika imun didalam tubuh salah dalam mengenali zat asing maka dapat menyebabkan auto imun. Auto imun adalah penyakit dimana sistem imun menyerang sel-sel yang sehat di dalam tubuh. Penderita auto imun sistem kekebalan tubuhnya akan melihat sel tubuh yang sehat sebagai organisme asing sehingga antibodi yang dilepaskan akan menyerang sel sehat tersebut. Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa semut klau kena mata terasa pedis dan cairan apa yang dikeluarkan oleh semut

4

0.0

Jawaban terverifikasi