Zidan A

15 April 2020 13:07

Iklan

Iklan

Zidan A

15 April 2020 13:07

Pertanyaan

apakah cacing bisa di makan


6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Sondang

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

03 Februari 2022 12:28

Jawaban terverifikasi

Halo Zidan, Kakak bantu jawab ya :) Cacing dapat dimakan akrena memiliki kandungan protein yang tinggi tetapi tidak semua cacing yang dapat dimakan. Mari kita bahas yuk! Cacing adalah hewan yang hidup di tanah. Cacing dapat dimakan karena memiliki kandungan protein yang tinggi. Perhatikan ya bahwa tidak semua cacing bisa dimakan karena ada yang bersifat racun dan menganggu kesehatan kalau di konsumsi. Contoh cacing yang dapat dimakan yaitu cacing tanah. Cacing tanah memiliki kandungan taunin. Kandungan taunin pada cacing tanah mampu mengurai lemak dalam tubuh menjadi energi. Semoga menjawab ya :)


Iklan

Iklan

Naylan N

16 April 2020 01:14

Menurut profesor antropologi dari University of Colorado-Boulder, cacing tanah bisa dimakan dan merupakan bagian dari bahan makanan, sama halnya seperti ayam. Kandungan proteinnya sangat tinggi, belum lagi zat besi dan asam amino.3 Mar 2020.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perkembangan teknologi di berbagai bidang, yang didukung oleh peran listrik sebagai....*

20

0.0

Jawaban terverifikasi