Pande

02 Mei 2020 07:11

Iklan

Iklan

Pande

02 Mei 2020 07:11

Pertanyaan

apa yg dimaksud dengan iklan elektronik?


16

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Alya

Mahasiswa/Alumni Universitas Pakuan

14 Maret 2022 15:43

Jawaban terverifikasi

Halo, Pande. Terima kasih sudah bertanya ke Roboguru. Kakak bantu jawab ya :) Iklan elektronik adalah iklan yang menggunakan media elektronik dalam penyampaian dan tampilannya. Yuk kita simak pembahasan berikut. Iklan adalah media untuk mempromosikan suatu barang atau jasa yang dijual atau ditawarkan kepada khalayak dan dipasang di media massa atau tempat umum. Berdasarkan medianya, iklan terbagi menjadi dua jenis, yakni sebagai berikut. 1. Iklan media cetak, yaitu iklan yang dibuat dan pasang dengan cara dicetak. Biasanya iklan jenis tersebut sering ditemui di koran, selembaran, buletin, majalah, koran, dan lain sebagainya. 2. Iklan elektronik, yaitu iklan yang menggunakan media elektronik dalam penyampaian dan tampilannya. Iklan elektronik yang sering ditemui antara lain iklan di televisi, radio, dan internet. Dengan demikian, iklan elektronik adalah iklan yang menggunakan media elektronik dalam penyampaian dan tampilannya. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Alisa A

02 Mei 2020 09:52

iklan elektronik adl iklan yang penyebarannya melalui media elektronik


Yasmindhia T

02 Mei 2020 11:31

iklan yang biasanya ada di televisi, handphone,dan media elektronik lainnya


Dzafy A

02 Mei 2020 13:22

Yang dimaksud dengan IKLAN ELEKTRONIK adalah jenis iklan atau reklame yang dipublikasikan, disiarkan atau disebarkan melalui media-media elektronik seperti televisi, radio atau internet.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

teks iklan merupakan media komunikasi yg biasanya dapat dilihat di...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

debu asap kendaraan dijalan dapat menimbulkan.....udara sehingga dapat mengganggu pernafasan

2

0.0

Lihat jawaban (1)

Iklan

Iklan