Jawaban
Pendapatan nasional adalah pendapatan atau jumlah barang dan jasa yang dihasilkan suatu negara dalam kurun waktu tertentu, biasanya dalam waktu 1 tahun.
Pembahasan
Pendapatan nasional adalah pendapatan atau jumlah barang dan jasa yang dihasilkan suatu negara dalam kurun waktu tertentu, biasanya dalam waktu 1 tahun. Pendapatan nasional ini dapat dihitung dengan menggunakan tiga pendekatan yakni pendekatan pendapatan/penerimaan, pendapatan pengeluaran dan pendapatan produksi. Pendapatan nasional suatu negara tergantung kepada pendekatan yang digunakan negara tersebut.
Jadi, pendapatan nasional adalah pendapatan atau jumlah barang dan jasa yang dihasilkan suatu negara dalam kurun waktu tertentu, biasanya dalam waktu 1 tahun.
· 0.0 (0)
Belum menemukan jawaban?
Tanya soalmu ke Forum atau langsung diskusikan dengan tutor roboguru plus, yuk