Berkah K

16 Maret 2020 02:30

Iklan

Iklan

Berkah K

16 Maret 2020 02:30

Pertanyaan

apa yang di maksud dengan gelombang


4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

L. Dhita

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

30 Desember 2021 08:56

Jawaban terverifikasi

Hai berkah. Kakak bantu jawab ya. Gelombang yaitu getaran yang merambat dan membawa energi selama perambatannya. Berdasar arah rambatnya gelombang dibedakan menjadi 2, yaitu: 1. Gelombang longitudinal adalah Gelombang yang arah getarannya sejajar dengan arah rambatnya. Contohnya pada gelombang suara di udara. 2. Gelombang transversal adalah Gelombang yang arah getaranya tegak lurus dengan arah rambatnya. Contohnya Ketika tali digerakkan ke atas dan ke bawah, arahnya tegak lurus dengan arah gerakan gelombang. Berdasar medium perambatannya gelombang dibedakan menjadi 2, yaitu: 1. Gelombang mekanik adalah Gelombang yang membutuhkan medium dalam perambatannya. Contohnya pada gelombang bunyi. 2. Gelombang elektromagnetik adalah Gelombang yang tidak membutuhkan medium dalam perambatannya. Contohnya pada gelombang cahaya.


Iklan

Iklan

Anindia D

16 Maret 2020 06:47

gelombang adalah suatu getaran yang merambat pada suatu ruangan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

grafik hubungan antara kecepatan v dan waktu t pada gerak lurus diperlambat beraturan adalah??

5

5.0

Jawaban terverifikasi