Angelica K

19 Januari 2020 13:09

Iklan

Iklan

Angelica K

19 Januari 2020 13:09

Pertanyaan

apa yang di maksud dengan bahan bakar fosil


6

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Dini

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

27 Desember 2021 13:11

Jawaban terverifikasi

Halo, Angelica. Saya bantu jawab ya. Bahan bakar fosil terbentuk dari hasil pembusukan dan pengendapan organisme (tumbuhan dan hewan) yang telah mati jutaan tahun yang lalu. Organisme yang telah mati tersebut mengendap di bawah tanah dan berubah menjadi fosil dalam jangka waktu yang lama. Proses tersebut akan menghasilkan sumber daya alam yang mengandung hidrokarbon. Sumber daya alam tersebut dimanfaatkan energinya untuk bahan bakar. Bahan bakar fosil termasuk sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui. Contoh bahan bakar fosil, antara lain minyak bumi, gas alam, dan batubara. Jadi, bahan bakar fosil adalah sumber daya alam dari hasil endapan tumbuhan dan hewan yang telah mati jutaan tahun lalu dan menghasilkan hidrokarbon untuk bahan bakar. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Raffa I

20 Januari 2020 11:39

tanah liat atau bensin.


Queensa M

20 Januari 2020 11:54

makhluk hidup yang tertimbun didalam tanah jutaan tahun yang lalu


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Bubungan Lima merupakan rumah adat daerah mana?

3

5.0

Jawaban terverifikasi