Aryasena D

09 Februari 2020 15:50

Iklan

Iklan

Aryasena D

09 Februari 2020 15:50

Pertanyaan

apa itu pokok pikiran?


11

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Nurjannah

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

31 Januari 2022 16:12

Jawaban terverifikasi

Halo, Aryasena D. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru, kakak bantu jawab ya :) Pokok pikiran adalah gagasan atau ide yang menjadi inti suatu paragraf. Untuk mengetahui alasan dari jawaban tersebut, simak penjelasan berikut ini. Pokok pikiran adalah gagasan yang menjadi ide atau inti utama dari suatu paragraf. Ciri-ciri pokok pikiran adalah sebagai berikut. 1. Sebagai inti atau pokok pembicaraan/permasalahan paragraf sebagai pembahasan utama. 2. Letak pokok pikiran terdapat pada kalimat utama, biasanya di awal, tengah, akhir, atau awal-akhir paragraf. 3. Memiliki kalimat penjelas untuk mengembangkan kalimat utama. Dengan demikian, pokok pikiran adalah gagasan atau ide yang menjadi inti suatu paragraf. Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Lalita I

09 Februari 2020 21:48

Ide utama dari sebuah paragraf.


Aina A

09 Februari 2020 22:24

inti/tema dri teks bacaan tersebut


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa arti dari alur

10

0.0

Jawaban terverifikasi