Wiya M

29 Maret 2020 06:06

Iklan

Iklan

Wiya M

29 Maret 2020 06:06

Pertanyaan

apa itu kerumunan?


10

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Febriansyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

01 Januari 2022 10:18

Jawaban terverifikasi

Hallo Wiya M, Kakak bantu jawab ya! Kerumunan merupakan sekelompok individu yang berkumpul hanya sebatas fisik tanpa ikatan perasaan, bersifat sementara, tidak mempunyai pembagian kerja, dan terjadi secara spontan dan tidak terduga. Contoh dari kerumunan adalah antrean pembagian sembako, sekumpulan orang yang berwisata, dan lain-lain. Yuk simak penjelasannya berikut ini! Kerumunan adalah salah satu bentuk dari kelompok sosial yang tidak terstruktur di mana orang-orang yang berkumpul pada suatu tempat hanya bersifat sementara. Kerumunan memiliki ciri-ciri sebagai berikut: 1) Orang-orng yang berkumpul hanya bersifat fisik dan tidak ada kontak batin. 2) Adanya pusat perhatian umum yang sama dan terjadi secara kebetulan sehingga hanya bersifat sementara. 3) Antar individu yang berkumpul tidak saling mengenal satu sama lain dan tidak terorganisasi. 4) Interaksi bersifat spontan dan singkat. 5) Individu yang berkumpul memiliki kedudukan sosial yang sama. Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Muhamad R

29 Maret 2020 08:01

sekumpulan orang yang tidak direncanakan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

salah satu metode analisis konflik adalah segitiga SPS. jelaskan mengenai metode analisis konflik segitiga SPS menurut anda!

8

0.0

Lihat jawaban (1)