Erick A

02 Mei 2020 14:36

Iklan

Iklan

Erick A

02 Mei 2020 14:36

Pertanyaan

apa bedanya monokoti dan dikotil


3

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Amanda

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

19 Februari 2022 04:39

Jawaban terverifikasi

Hallo Erick, kakak bantu jawab ya :) Tumbuhan monokotil adalah tumbuhan yang memiliki biji berkeping satu, sementara dikotil adalah tumbuhan yang memiliki biji berkeping dua. Selain itu terdapat perbedaan lainnya pada bagian tumbuhan, yaitu sebagai berikut: 1. Akar Monokotil = akar serabut Dikotil = akar tunggang 2. Bunga Monokotil = kelopak bunga memiliki jumlah kelipatan 3 Dikotil = kelopak bunga kelipatan 4 atau 5 3. Batang Monokotil = tidak bercabang dan tidak berkambium Dikotil = bercabang dan berkambium Contoh tumbuhan monokotil adalah jagung, padi, dan nanas. Sementara itu contoh tumbuhan dikotil adalah mangga, jeruk, dan rambutan. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Eric E

02 Mei 2020 21:10

lu cewek atau cowok


Eric E

02 Mei 2020 21:10

soalnya nama gw juga ERICK

Erick A

03 Mei 2020 10:18

cowok/lakilaki


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apakah nama palnet yang ke 100

5

5.0

Lihat jawaban (2)