Alyssa F

15 Juni 2020 01:54

Iklan

Iklan

Alyssa F

15 Juni 2020 01:54

Pertanyaan

analisis lah konflik dari perspektif struktural fungsional


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

D. Eka

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

12 Januari 2022 00:25

Jawaban terverifikasi

Halo Alyssa F, kakak bantu jawab ya! Perspektif struktural fungsional berfokus pada ancaman yang muncul terhadap tatanan sosial. Masalah sosial tersebut disebabkan oleh adanya kegagalan dari suatu institusi sosial, kelompok, ataupun bagian lain dari masyarakat yang tidak menjalankan fungsi sebagaimana mestinya. Sedangkan, konflik merupakan bagian dari proses interaksi sosial yang saling bertentangan antarindividu, individu dengan kelompok, maupun antarkelompok. Analisis perspektif struktural fungsional mengenai konflik dapat ditinjau menjadi dua sudut pandang. Pertama, konflik diakibatkan oleh patologi sosial. Maksudnya, konflik dapat muncul dari adanya kesalahan dalam sistem, organ, maupun bagian yang tidak bekerja dengan baik. Oleh karena itu, pertentangan atau konflik dapat muncul, hingga bisa saja menimbulkan kekerasan. Kedua, konflik yang diakibatkan oleh disorganisasi sosial. Maksudnya, konflik diakibatkan oleh perubahan sosial yang sangat cepat. Contohnya adalah revolusi industri, revolusi kebudayaan di Tiongkok, revolusi Perancis, dan lain-lain yang sejenis. Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Jean S

15 Juni 2020 11:40

Fungsionalisme struktural yaitu sebuah sudut pandang luas yang mencakup dan atau termasuk kedalam sosiologi dan juga antropologi yang berupaya menafsirkan (mengartikan) masyarakat sebagai sebuah struktur (sosial) dengan bagian yang saling berhubungan. Fungsionalisme menafsirkan masyarakat secara keseluruhan dalam hal fungsi atau guna dari elemen-elemen konstituen; terutama norma, adat, tradisi dan institusi. Sebuah analogi umum yang dipopulerkan Herbert Spencer menampilkan isi bagian masyarakat ini sebagai "organ" yang bekerja demi berfungsinya seluruh "badan" (tubuh) secara wajar. Dalam arti yang paling mendasar, istilah ini menekankan "upaya untuk menghubungkan (sebisa mungkin) dengan setiap fitur, adat, atau praktik, dampaknya terhadap berfungsinya suatu sistem yang stabil dan kohesif." Bagi Talcott Parsons, "fungsionalisme struktural" mendeskripsikan suatu tahap tertentu dalam pengembangan metodologis ilmu sosial, bukan sebuah mazhab pemikiran.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

suatu penyelesaian konflik dapat dilakukan memalui berbagai metode. salah satunya dengan menghadirkan pihak ketiga. namun, jika pihak ketiga tidak dapat menyelesaikan permasalahan yang dihadapi, maka dapat menunjuk pengadilan. dari uraian tersebut, konflik sosial diselesaikan melalui metode?

37

5.0

Jawaban terverifikasi