Halo Rosa, aku bantu jawab ya,
Jawaban: -37 11/20
Ingat!
a : (-b) = - (a : b)
a x (-b) = - (a x b)
Prioritas operasi hitung campuran:
1. Operasi dalam tanda kurung
2. Perkalian atau pembagian
3. Penjumlahan atau pengurangan
Pembahasan:
25 : (-12) + 56 : 30 (-19)
= -25/12 + 28/15 (-19)
= -25/12 + 28(-19)/15
= -25/12 - 532/15
= -125/60 - 2128/60
= -2253/60
= -751/20
= -37 11/20
Dengan demikian diperoleh hasil dari 25 : (-12) + 56 : 30 (-19) = -37 11/20
Semoga membantu ya 😊
· 0.0 (0)
Belum menemukan jawaban?
Tanya soalmu ke Forum atau langsung diskusikan dengan tutor roboguru plus, yuk